Logo hsi
LSP HKI Adakan Sertifikasi Kompetensi untuk Profesi di Industri Halal 27 November 2023

LSP HKI Adakan Sertifikasi Kompetensi untuk Profesi di Industri Halal

LSP HKI (anak perusahaan PT Halal Syariah Integrasi) baru saja mengadakan pelatihan dan uji kompetensi profesi. Berlangsung pada 20-24 November 2023 di Grand Slipi Tower, Jakarta Barat, DKI Jakarta dan dihadiri oleh puluhan peserta asesor. 

Manfaat Tujuan Sertifikasi Kompetensi 

Kegiatan ini merupakan salah satu wujud peserta asesor dalam meningkatkan standardisasi tenaga profesi pada bidang industri halal. Penyelia Halal, Auditor Halal, Juru Sembelih Halal menjadi fokus profesi pelatihan dan uji kompetensi kali ini. 

Namun bukan hanya itu saja, tentu banyak aspek yang dipelajari oleh para peserta asesor. Disimak, yuk, Syahabat, untuk detailnya!

1. Memahami Lebih Dalam Mengenai Standar Kompetensi

Peserta asesor berfokus mendalami tentang standar kompetensi, teknik penilaian, etika profesi. Juga tidak lupa memahami regulasi atau peraturan terbaru.

Tujuan lainnya yaitu untuk peningkatan kinerja profesional, konsistensi dan standardisasi dalam pemenuhan tuntutan industri. Serta pemenuhan etika profesional dan peningkatan keselamatan dan Keamanan kerja.

2. Menilai Pengetahuan dan Keterampilan Peserta Asesor

Manfaat selanjutnya adalah pada aspek ini adalah peserta asesor juga akan dapat evaluasi efektivitas program, verifikasi standar kompetensi. Yang tidak boleh ketinggalan, identifikasi kebutuhan pengembangan dan peningkatan kualitas tenaga kerja akan diperoleh juga pada kegiatan sertifikasi profesi ini.

3. Meningkatkan Kualitas Tenaga Kerja

Pada aspek ini tidak kalah banyak manfaat yang diperoleh. Seperti peningkatan produktivitas dan kepercayaan konsumen dan juga meningkatkan standar industri halal secara keseluruhan.

 

Lahirkan Asesor Profesi Industri Halal yang Berkompeten

Seluruh peserta asesor pada kegiatan ini resmi dinyatakan kompeten. Dengan begitu, kualitas profesi pada sektor tersebut akan semakin berkualitas dan sesuai dengan standar yang berlaku.

Sudah semakin tidak sabar mengikuti pelatihan dan uji sertifikasi bersama LSP HKI? Segera hubungi link ini atau kunjungi www.lsphalalkompetenint.com sekarang juga!

Baca juga: HSI & Halal Commerce Canada Berkolaborasi Majukan Industri Halal.

 

Pelatihan Daring :

Rp 1.6 Jt

Uji Kompetensi :

Rp 1.8 Jt

Harga Bundling :

Rp 3.4 Jt

Pelatihan Daring :

Rp 3 Jt

Uji Kompetensi :

Rp 3.5 Jt

Harga Bundling :

Rp 5.5 Jt

Pelatihan Daring :

Rp 2 Jt

Uji Kompetensi :

Rp 2.5 Jt

Harga Bundling :

Rp 4 Jt

Pelatihan Luring :

Rp 3.5 Jt

Uji Kompetensi :

Rp 2.5 Jt

Harga Bundling :

Rp5.5 Jt

Pelatihan Daring :

Rp 3.4 Jt

Uji Kompetensi :

Rp 2.5 Jt

Harga Bundling :

Rp 5.4 Jt

Pelatihan Daring :

Rp 1.5 Jt

Pelatihan Daring :

Rp 1 Jt

* Klik untuk melihat detail pelatihan
whatsapp
Hubungi Melalui Whatsapp